Gejala Penyakit Diabetes dan Cara Mengatasinya – Diabetes mellitus merupakan penyakit yang disebabkan oleh tingginya kadar gula dalam darah. Diabetes juga dapat dikatakan sebagai penyakit yang disebabkan oleh suatu kelainan dari reaksi kimia dalam hal pemanfaatan yang tepat atas karbohidrat, lemak, dan protein dari makanan karena tidak cukupnya pengeluaran atau kurangnya insulin.
Insulin adalah suatu hormon yang dihasilkan oleh pankreas untuk mengatur jumlah gula di dalam darah. Gula darah tinggi adalah jika kadar gula darah pada saat berpuasa lebih dari 126 mg/dl dan pada saat tidak berpuasa lebih dari 200 mg/dl. Kadar gula darah biasanya kurang dari 120-140 mg/dl pada 2 jam setelah makan atau minum cairan yang mengandung gula maupun karbohidrat lainnya. Kadar gula darah yang normal cenderung meningkat secara ringan tetapi progresif setelah usia 50 tahun, terutama pada orang-orang yang tidak aktif secara fisik.
Baca juga : Asuransi Kesehatan Terbaik dan Murah
Penyakit diabetes mellitus memiliki tahapan atau fase, yakni :
1. Diabetes mellitus tipe 1
Diabetes mellitus tipe 1 ini disebut juga dengan diabetes anak-anak. Ciri-cirinya adalah hilangnya sel beta penghasil insulin sehingga terjadi kekurangan insulin pada tubuh. Penyebab terbanyak dari tipe ini kesalahan dari rekasi autoimunitas yang menghancurkan sel beta pankreas.
2. Diabetes mellitus tipe 2
Diabetes ini terjadi karena kombinasi dari kecacatan dalam produksi insulin dan resistensi terhadap insulin atau berkurangnya sensitivitas terhadap insulin yang melibatkan reseptor insulin di membran sel.
Penyebab yang paling terjadi dari penyakit diabetes ini adalah obesitas yang diketahui sebagai faktor penyebab yang paling banyak mendera pada mereka yang terserang diabetes dan hampir 90 % ditemukan mereka yang menderita diabetes disebabkan oleh kegemukan dan faktor lainnya dari turunan keluarga yang memilki diabetes.
Kadar gula dalam darah yang semakin meningkat memang belum dapat dikatakan langsung sebagai gejala diabetes, akan tetapi kadar gula darah yang semakin dijadikan sebagai penyakit dari pra-diabetes.
Kadar gula dalam darah harus selalu diwaspadai, kadar gula dalam normal berkisar 80-90 mg/dl. Gula darah yang semakin meningkat tajam akan berakibat fatal pada penyakit komplikasi berbahaya lainnya seperti hiperglikemia kronis yang dapat menyebakan gangguan pada fungsi penglihatan, gangguan ginjal dan pembuluh darah yang mengalami penyempitan, gangguan saraf, infeksi kulit yang menimbulkan luka, gangguan sistem saraf otonom dll.
Gejala-gejala umum yang diperlihatkan oleh penderita diabetes yang disebabkan oleh kepemilikan kadar gula darah yang melebihi batas normal, seperti :
1. Gejala diabetes merasa haus yang berlebihan (polydipsia)
2. Gejala diabetes Sering buang air kecil dengan volume yang banyak
3. Gejala diabetes Merasakan lapar yang luar biasa (polifagi)
4. Gejala diabetes Sering merasa lelah yang luar biasa seperti kehabisan energi
5. Gejala diabetes Beberapa diantara penderita diabetes ada yang menunujukkan gejala mengalami infeksi di kulit
6. Gejala diabetes Terganggunya penglihatan atau penglihatan menjadi kabur (rabun ayam)
6. Gejala diabetes Terganggunya penglihatan atau penglihatan menjadi kabur (rabun ayam)
7. Gejala diabetes Berat badan yang semakin menurun
- Gejala diabetes Hyperglaisimia yakni peningkatan abnormal dari kadar gula dalam darah
- Gejala diabetes Glikosuria yakni urine atau air kencing yang mengandung gula atau glukosa
- Gejala diabetes Sering mengalami pusing, mual
- Gejala diabetes Ketahanan tubuh atau daya tahan tubuh yang tiba-tiba melemah saat beraktivitas
Penyebab umum dari penyakit diabetes, yakni
1. Kadar gula darah yang meningkat diatas batas normal (80-90 mg/dl) dalam darah yang merupakan gejala dari pra-diabetes
2. Faktor keturunan dari salah satu anggota keluarga yang memiliki penyakit diabetes dengan resiko 6 kali lebih besar. Umumnya gen yang paling banyak menyumbang penyakit diabetes adalah ayah.
3. Kegemukan atau obesitas
4. Malnutrisi
5. Efek samping dari penggunaan obat-obatan anti diabetes atau obat-obatan untuk menurunkan atau mengendalikan kadar gula darah. Penggunaan obat antihipertensi juga dapat mengakibatkan diabetes
6. Paling banyak disebabkan oleh konsumsi makanan atau minuman yang mengandung banyak gula.
2. Faktor keturunan dari salah satu anggota keluarga yang memiliki penyakit diabetes dengan resiko 6 kali lebih besar. Umumnya gen yang paling banyak menyumbang penyakit diabetes adalah ayah.
3. Kegemukan atau obesitas
4. Malnutrisi
5. Efek samping dari penggunaan obat-obatan anti diabetes atau obat-obatan untuk menurunkan atau mengendalikan kadar gula darah. Penggunaan obat antihipertensi juga dapat mengakibatkan diabetes
6. Paling banyak disebabkan oleh konsumsi makanan atau minuman yang mengandung banyak gula.
Maka untuk itu dalam mengobati harus menggunakan obat diabetes alami dan obat herbal diabetes paling ampuh agar dapat membantunya dalam menyembuhkan berbagai macan keluhan penyakit diabetes dan dapat membantu dalam mengatasi keluhan bagi para penderita diabetes karena dengan melakukan pengobatan herbal dan alami penyakit diabetes dapat di hilangkan secara mudah dan gunakan lah Obat Diabetes Alami yang dimana sudah terbukti aman dan sangat ampuh dalam manfaat untuk mengobati penyakit diabetes.
Posting Komentar