Harga Tiket Masuk Wisata Kendal, Kali Brangsong
Assalamu’alaikum warohmatulloh wabarokatuh,
Akhir pekan di awal bulan mau kemana gaes? masih bingung? ya mungkin artikel kali ini akan memberi referensi liburan akhir pekanmu, simak aja.
Kali Bladon adalah tempat wisata yang lagi nge-hits. Kali Bladon atau Sungai Bladon terletak di Dusun Krayapan, Desa Purwokerto, Kecamatan Brangsong, Kabupaten Kendal – Jawa Tengah.
Awalnya Kali Bladon hanyalah sungai biasa untuk memenuhi kebutuhan persawahan petani sekitar Kali Bladon.

sungai-bladon-FB-Andi-Leksono-W.jpg
Sungai Bladon
sungai-bladon
Petani di Sekitar Sungai Bladon
Tapi berubah setelah negara api menyerang 😥 , eh setalah anak hits foto-foto disini maksudnya, seperti yang saya opinikan mengenai dampak sosial media pada pariwisata.
Seiring meningkatnya pengunjung ke Sungai Bladon, kemudian Sungai Bladon berbenah, diberi fasilitas dan sekarang malah ada spot foto yang berbeda beda.
kali-blandon
Untuk spot foto di Kali Bladon terbilang sangat unik dan kekinian di kalangan remaja Indonesia, karena di samping kanan dan kiri sungai terdapat pohon pohon, sehingga kesannya kayak jalan raya berbasis air.
17077073_609544599236891_8281800173462487040_n
Sumber : Google Images
17596280_1823781044535351_494660828113403904_n.jpg
Sumber
feat-instagram-2.jpg
Sumber : Seputar Semarang
Dan jangan berharap gratis loh ya! Bayar! harganya terbilang cukup terjangkau kok gaes, tenang aja.
Berikut ini harga tiket di Sungai Bladon :
 Tiket MasukRp 2.000/orang
 ParkirRp 2.000/motor
 Naik RakitRp 10.000/orang
 Naik BalonRp 5.000/orang
Sekian, informasi dari wisata di Kabupaten Kendal, nantikan informasi wisata di Kendal lainnya.
Wassalamu’alaikum warohmatulloh wabarokatuh.

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter